Tentang Kami

Perjalanan Ibadah & Wisata yang Aman, Nyaman, dan Berkesan

INI TOUR adalah perusahaan penyedia jasa perjalanan Umroh, Haji, dan Wisata Islami yang berkomitmen membantu umat Muslim melaksanakan ibadah ke Tanah Suci dengan nyaman, aman, dan terpercaya. Berdiri sejak tahun 2023, INI TOUR hadir dengan semangat pelayanan terbaik bagi seluruh kalangan masyarakat.

Kami mengutamakan kenyamanan jamaah, pelayanan profesional, serta kepuasan dalam setiap perjalanan, baik perjalanan ibadah maupun wisata religi dan kebudayaan Islam. Setiap program dirancang dengan memperhatikan aspek spiritual, fasilitas, serta pendampingan yang sesuai dengan tuntunan Rasulullah SAW.

INI TOUR merupakan perusahaan resmi dan berizin, terdaftar sesuai ketentuan Negara Republik Indonesia, serta selalu mematuhi regulasi pemerintah dan negara tujuan. Hal ini menjadi bentuk komitmen kami dalam memberikan rasa aman dan kepercayaan penuh kepada setiap jamaah.

visi

Menjadi penyelenggara perjalanan ibadah dan wisata terpercaya yang mengutamakan pelayanan berkualitas, aman, dan sesuai syariat.

misi

LEGALITAS PERUSAHAAN

KENAPA PILIH INI TOUR

  • Pelayanan Profesional & Resmi

    INI Tour terdaftar resmi, berizin lengkap, patuh regulasi pemerintah Indonesia, serta memenuhi ketentuan negara tujuan jamaah.

  • Harga Transparan & Terjangkau

    Biaya jelas tanpa tersembunyi, harga kompetitif, fasilitas berkualitas, transparan sejak awal hingga perjalanan selesai jamaah aman.

  • Bimbingan Ibadah Lengkap

    Jamaah didampingi pembimbing berpengalaman, memahami manasik, membimbing ibadah sesuai tuntunan Nabi Muhammad SAW secara benar khusyuk.